fbpx

10 Rekomendasi Pengharum Ruangan Tahan Lama Agar Ruangan Wangi Seharian

Pernahkah Anda memasuki ruangan yang terasa begitu harum dan segar? Aromanya yang menenangkan membuat Anda betah berlama-lama di sana. Rasanya seperti ingin duduk bersantai, membaca buku, atau mengobrol dengan orang terkasih. Aromanya yang khas dan menyenangkan mampu membangkitkan mood dan membuat suasana terasa lebih hidup.

Nah, jika kamu sedang mencari merk pewangi ruangan yang cocok untuk mu. Tenang, kamu tidak perlu repot-repot! Saat ini, banyak sekali pilihan pengharum ruangan yang tersedia di pasaran, dengan berbagai jenis, aroma, dan tingkat ketahanan yang berbeda-beda.

Di artikel ini, kami akan merekomendasikan 10 pengharum ruangan tahan lama yang bisa kamu coba untuk membuat ruangan selalu harum dan segar sepanjang hari.

Baca Juga : 5 Rekomendasi Jenis Sofa untuk Rumah Minimalis Yang Cocok Untukmu!

Rekomendasi Pengharum Ruangan Tahan Lama

Tentu banyak sekali berseliweran merk pewangi ruangan yang kerap kali membuatmu kebingungan untuk memilih. Tapi sekarang tak usah khawatir, kami sudah merangkum informasi terkait yang lengkap untukmu, simak sampai selesai ya!

1. Stella Matic Aerosol

https://bela.gratisongkir.id/store-63856a27865ab/stella-matic-pengharum-ruangan-semprot-otomatis-stella-elektrik

Pengharum ruangan jenis ini memiliki aroma tahan lama hingga 24 jam, pilihan aroma beragam, harga terjangkau.

Berikut rekomendasi varian yang bisa menjadi inspirasimu, diantaranya Rose, Lavender, Lemon, Sakura, dan masih banyak lagi.

2. Febreze Aerosol

https://www.terracycle.com/en-US/brigades/febreze-aerosols

Dikenal Ampuh menghilangkan bau tidak sedap,  pengharum ruangan yang satu ini memberikan aroma segar dan tahan lama, aman untuk anak-anak dan hewan peliharaan. Tersedia beberapa varian aroma seperti Fresh & Clean, Ocean Breeze, Gain Original, dan Cotton Blossom.

3. Glade Aerosol

https://www.lazada.co.id/products/glade-aerosol-air-freshener-250-ml-pengharum-ruangan-pengharum-ruangan-spray-i6054846797.html

Desain modern dan elegan, pilihan aroma unik dan menarik, teknologi Odour Clear yang berguna untuk menghilangkan bau tidak sedap pada ruangan. Varian yang ditawarkan juga beragam, diantaranya Sunny Citrus, Spring Blossoms, Lavender & Vanilla, dan Berry Blast.

4. Bayfresh Reed Diffuser

https://id.pinterest.com/pin/313703930308398964/

Brand terkenal satu ini memiliki pengharum ruangan yang memiliki aroma tahan lama hingga 45 hari! Desainnya juga estetik sehingga cocok untuk padu padan dekorasi di ruangan rumahmu, aman untuk anak-anak dan hewan peliharaan.

Varian aroma yang bisa kamu coba adalah Morning Coffee, Vanilla Musk, English Lavender, dan Japanese Cherry Blossom.

Baca Juga : 3 Rekomendasi Lampu Hias Estetik Minimalis!

5. Little Joe

https://id.pinterest.com/pin/571183165664395529/

Pengharum ruangan yang satu ini cocok untuk digunakan pada mobil, aroma yang dikeluarkan juga tahan lama hingga 60 hari, tersedia dalam berbagai bentuk dan desain yang menarik. Kamu bisa memilih varian yang tersedia berikut, Black Cherry, Coffee Bean, New Car Scent, dan Vanilla.

6. Air Wick Essential Oil Diffuser

https://id.pinterest.com/pin/579908889542733949/

Aroma alami dari essential oil, efek aromaterapi yang menenangkan, desain modern dan minimalis. Varian aroma natural seperti Lavender, Eucalyptus, Lemon, dan Pepperminta akan menenangkan kamu saat sepulang kerja seharian.

7. Botanica Reed Diffuser

https://shopee.co.id/Premium-Reed-Diffuser-Botanica-Fragrance-Japan-Message-Bottle-Diffuser-Pewangi-Pengharum-Ruangan-i.325628731.3758447974

Merk ini memiliki Aroma natural dan menyegarkan, pengharum ruangan ini juga terbuat terbuat dari bahan-bahan alami, desain botol yang cantik dan elegan. Varian yang tersedia adalah Lemongrass, Eucalyptus, Grapefruit, dan Sandalwood.

8. Pengharum ruangan elektrik

https://id.pinterest.com/pin/668854982183944728/

Praktis dan mudah digunakan, bisa diatur timer dan tingkat intensitas aroma, dan juga low watt!

Pengharum ruangan ini tersedia dalam berbagai desain dan model. Varian Lavender, Vanilla, Jasmine, dan Ocean Breeze akan menjadi pilihan yang cocok untukmu

Baca Juga : 6 Inspirasi Desain Interior 2024: Wujudkan Rumah Impianmu Sekarang!

9. Pengharum Ruangan Gel

https://id.pinterest.com/pin/972707219501632309/

Untuk jenis pengharum ruangan yang satu ini tentunya aman dan tidak mudah tumpah, aroma tahan lama, tersedia dalam berbagai varian bentuk dan desain yang menarik. Untuk ketersediaan varian aromanya sendiri, pengharum runagan ini memberimu opsi seperti Strawberry, Grape, Lemon, dan Coffee.

10. Pengharum Ruangan Spray

https://id.pinterest.com/pin/1090011916035332868/

Tidak diragukan lagi, jenis pengharum ruangan yang satu ini praktis dan mudah digunakan, aroma tahan lama, tersedia dalam berbagai pilihan aroma dalam 1 kali semprotan. Varian aroma yang tergolong kalem dan tidak terlalu strong bisa menjadi opsi untukmu. Aroma yang tersedia mulai dari Vanilla, Jasmine, Ocean Breeze, dan Forest Fresh yang dijamin bikin ruangan menjadi nyaman dan segar.

Tips memilih pengharum ruangan

Berikut kami berikan tips untuk memilih pengharum ruangan agar kamu tidak salah pilih.

  • Pilih aroma yang sesuai dengan selera Anda.
  • Pertimbangkan luas ruangan.
  • Pilih jenis pengharum ruangan yang sesuai dengan kebutuhan.
  • Bacalah label produk dengan seksama sebelum digunakan.

Bagaimana? Apakah kamu Sudah Menemukan pengharum ruangan yang tepat untuk ruangan di rumahmu?

Khusus untuk kamu! Jika kamu sedang berencana membeli rumah di sekitar Solo Raya, Perumahan Star City adalah pilihan terbaik untukmu. Perumahan ini cocok untuk kamu pasangan muda milenial yang berlokasi kerja di sekitar Solo dengan fasilitas lengkap dan akses yang mudah.

EXCLUSIVE! Chat WhatsApp untuk mendapatkannya